Menurut seorang ginekolog asal Kanada, bau vagina itu normal dan pria harus bisa menerima bau tersebut. Dia tidak menyetujui jika ada pria yang menyuruh pasangannya menggunakan produk
wanita tertentu hanya untuk membuat vagina wangi.berpendapat bahwa jika pasangan menyuruh Anda menggunakan produk kebersihan wanita, Anda tidak perlu menurutinya. Sebaliknya, jika
seorang wanita mengalami masalah kesehatan vagina, dr Jen mengimbau untuk berkonsultasi dengan dokter sesegera mungkin.Jika pasangan Anda mengatakan bau buatan lebih menyenangkan
dibandingkan bau alami vagina, berarti dia yang memiliki masalah, ucap dr Jen.
Selain itu, beberapa dokter juga memperingatkan bahwa krim dan produk pewangi dapat merusak
membran kulit yang halus pada vagina serta meningkatkan risiko infeksi yang menyakitkan. "Vagina tidak membutuhkan pembersihan dengan produk pembersih kewanitaan," kata Dr. Gunter.
Ginekolog tersebut mengungkapkan bagaimana sang mantan pernah menyindir vaginanya berbau tidak sedap. Ketika berbicara tentang bagaimana vagina saya bisa menjadi lebih baik, akhirnya saya
menyadari bahwa ini adalah bentuk kontrol yang sering digunakan pria,katanya.
Ini seperti pria yang meminta pasangan mereka menghilangkan semua rambut kemaluan mereka. Dr
Gunter mengatakan bahwa wanita harus merasa percaya diri dengan bau alami vagina yang dimilikinya.
0 komentar:
Posting Komentar