Sabtu, 23 September 2017

Wanita Orgasme Berulang Saat Bercinta

Orgasme merupakan kepuasaan tertinggi yang ingin dirasakan pasangan saat bercinta. Seringkali hubungan seks selesai manakala keduanya mencapai orgasme. Padahal, ada beberapa cara yang dapat

dilakukan untuk mencapai orgasme berkali-kali.penelitian terbaru dari India University dan situs untuk edukasi seks OMGYES menyebutkan bahwa pria dapat membuat wanita orgasme sebanyak dua kali.Lakukan cara-cara di bawah ini untuk mencapai orgasme berulang.

1. Terus sentuh pasangan dengan cara yang sama saat wanita orgasme

Jika teknik tertentu berhasil satu kali, mungkin akan berhasil lagi di waktu berikutnya, ungkap sebuah penelitian. Dari wanita yang diwawancara dalam penelitian ini, sekitar 34 persen dari mereka mengatakan bahwa melanjutkan dengan jenis stimulasi yang sama terasa paling baik setelah orgasme

pertama mereka.Itu berarti dia ingin Anda menyentuhnya di tempat yang sama atau dengan ritme yang sama, kata penulis studi utama dan penaeihat seks pria Debby Herbenick, Ph.D.

Mengenai daerah yang paling banyak disentuh, mayoritas wanita lebih suka disentuh langsung pada klitorisnya, sementara 45 persen suka disentuh di samping, di atas, atau di bawah klitoris. Sedangkan untuk caranya, 64 persen wanita menyukai sentuhan atas dan bawah, sementara 52 persen memberi gerakan melingkar.

2. Membangun kembali intensitas untuk orgasme ganda

Sekitar 53 persen wanita yang mengalami orgasme berkali-kali mengatakan bahwa mereka kembali ke jenis sentuhan sebelumnya untuk membangun kembali dan mencapai orgasme lain.
Beberapa wanita ingin kembali ke intensitas yang lebih rendah atau butuh istirahat singkat dari jenis rangsangan yang membantu mereka mencapai orgasme, kata Herbenick menjelaskan.

Ini biasanya berarti bahwa setelah dia orgasme sekali, Anda dapat kembali ke sentuhan yang lambat dan membangun kembali ke sentuhan yang lebih cepat, Herbenick.

Wanita yang disurvei lebih memilih untuk kembali ke tipe stimulasi sebelumnya. Untuk itu, cobalah memusatkan perhatian pada area dan ritme yang sama yang Anda gunakan untuk pertama kalinya
sebelum mencoba sesuatu yang baru.Ingatlah bahwa Anda tidak harus langsung memberi stimulasi klitorisnya, terutama jika benar-benar sensitif setelah dia orgasme.
Share:

0 komentar:

Posting Komentar